fx-991EX

fx-991EX

Standar Sekolah yang Baru
dengan Teknologi LCD Resolusi Tinggi

ClassWiz memiliki fungsi kinerja tinggi dan pengoperasian yang intuitif, sangat cocok untuk pendidikan.

  • Presentasi

    Memperkenalkan fitur unggulan ClassWiz yang baru

  • Fungsi

    Memperkenalkan fungsi kinerja-tinggi yang efektif untuk matematika tingkat lanjut

Fitur

1 Pengoperasian Mudah dan Intuitif

Pengoperasian yang intuitif dan interaktif memudahkan penggunaan fitur ClassWiz.
Dengan menggunakan ikon, fungsi dapat dipilih dengan cepat dan mudah.

Tampilan visual berbasis buku teks yang interaktif memudahkan mengajarkan penggunaan kalkulator ilmiah, sehingga kita dapat berkonsentrasi pada aspek matematikanya.

  • Seri ClassWiz

  • Seri ES PLUS

Format interaktif

Tampilan menu interaktif menghasilkan pengoperasian yang lebih intuitif.

Model Natural Textbook Display

Memasukkan dan menampilkan pecahan, pangkat, logaritma, akar, serta lambang dan rumus matematika lainnya seperti terlihat dalam buku teks.

  • Seri ClassWiz

  • Seri MS

Contoh

  • Selesaikan sistem persamaan.
    {x + 2y = 32x +3y = 4

  • Jawabannya adalah
    x = -1
    y = 2

Seri ClassWiz

  • Tampilan ikon

  • Pilih persamaan

  • Masukkan koefisien

  • Jawaban

Seri MS

  • Tampilan ikon

  • Pilih persamaan

  • Masukkan koefisien

  • Jawaban

Lihat selengkapnya

2 Berbagai fungsi penting dalam pelajaran di satu tempat

Kumpulan fungsi penting ini efektif untuk pendidikan dan tersedia untuk mendukung pembelajaran siswa.

  • Spreadsheet

    Bermanfaat untuk belajar statistika.
    Hingga 5 kolom x 45 baris
    (maksimum 170 item data)

1Fungsi penting

Perhitungan matematis tingkat lanjut pun dapat dilakukan dengan mudah, dan fungsi yang memerlukan kemampuan tampilan yang dahulu belum tersedia kini dapat dilakukan.

Perhitungan spreadsheet

Statistik

Fungsi spreadsheet dapat digunakan untuk mempelajari statistik yang sekarang penting dalam kelas matematika.

Contoh: Diagram perbandingan data tinggi badan pelajar

Dilakukan perhitungan statistik, seperti rata-rata data

Rekursi

Selain itu, fungsi spreadsheet memungkinkan kita memasukkan rumus rekursif.

Barisan: a1=2 dan an+1 =2an-3 (n=1, 2, 3 ...)

a1=2, a2=1, a3=-1, a4=-5, a5=-13

Integral Riemann

Perhitungan menggunakan fungsi Riemann tingkat lanjut juga dapat dilakukan.

Fungsi spreadsheet memudahkan penggunaan data dunia nyata di kelas, sehingga siswa dapat secara efektif mempelajari proses statistika.

2Tersedia berbagai fungsi untuk mendukung belajar siswa.

Dari matematika tingkat dasar sampai tingkat lanjut untuk pendidikan menengah dan tinggi.

  • Bilangan pecahan dan rasional

  • Persamaan

  • Matriks

  • Integral

Contoh

Kerjakan perhitungan matriks.

Seri ClassWiz

  • Dapat memasukkan Matriks dalam bentuk seperti dalam buku teks

  • Dapat menampilkan jawaban di layar yang sama seperti dalam buku teks

Seri MS

  • Perlu 4 layar untuk memasukkan angka dalam Matriks A

  • Perlu 4 layar untuk memasukkan angka dalam Matriks B

  • Perlu 4 layar untuk mengetahui jawabannya

Lihat selengkapnya

3 Perhitungan cepat dan sederhana

Tombol sederhana dan rumus visual ini mempercepat perhitungan.
Perhitungan cepat untuk kelancaran kinerja di kelas atau saat ujian.

Contoh

Hitung rata-rata tinggi badan 5 pelajar.

< Tinggi pelajar >
176cm, 180cm, 173cm, 180cm, 175cm

Seri ClassWiz 2 langkah

Lebih sedikit menekan tombol dan lebih cepat!!
Standar deviasi, varians, rata-rata, dan jumlah semuanya dalam satu layar!
Tidak perlu lagi mencatat setiap jawaban ke kertas, ClassWiz menghemat waktu.

Seri ES PLUS 6 langkah

Seri ES PLUS 6 langkah

Seri ES PLUS 6 langkah

Lihat selengkapnya

4 Layanan canggih dan ekstensif menggunakan QR Code

Buat QR Code untuk persamaan yang dimasukkan ke kalkulator dengan pengoperasian sederhana.
Grafik dan informasi lainnya dapat ditampilkan di layar tablet atau ponsel cerdas.

Kemampuan matematis yang canggih membuat pengajaran matematika lebih luas dan maju.

1Visualisasi dengan grafik

  • LANGKAH 1
    Masukkan rumus
  • LANGKAH 2
    Tabel
  • LANGKAH 3
    QR Code
  • LANGKAH 4
    Tampilkan Grafik
  • Membuat rumus bisa dipahami secara visual

2Berbagi Online

Sistem berbagi online membantu pembelajaran aktif di kelas.
Dengan Fungsi QR Code, Anda dapat membagikan hasil siswa.
Ini sangat membantu saat belajar kelompok.

Kelompok A

  • Masukkan data

    QR Code

  • Grafik

Kelompok B

  • Masukkan data

    QR Code

  • Grafik

  • Diskusi kelompok

    Gabungkan dan bandingkan grafik pada satu layar.

  • Gabungkan Kelompok A, Kelompok B

3Menampilkan manual pengguna secara cepat

  • LANGKAH 1
    Tampilkan menu
  • LANGKAH 2
    QR Code
  • LANGKAH 3
    Tampilkan manual
  • Memudahkan dan mempercepat belajar mengoperasikan kalkulator

Lihat perinciannya di situs web

Situs portal QR code
http://wes.casio.com
Lihat selengkapnya

Suara Guru

Sekolah

Ketua Divisi Matematika dan Ilmu Pengetahuan di SMA Lyons Township
LaGrange Illinois (AS)

Nama

Ismael Zamora

Komentar

Saya suka kesederhanaan Casio fx-991EX (ClassWiz). Penggunaan Natural Textbook Display dan layar resolusi tinggi memungkinkan saya menyajikan matematika sama seperti yang dilihat siswa dalam buku pelajaran. ClassWiz juga memungkinkan saya mengajarkan konsep yang tidak bisa dilakukan versi sebelumnya. Statistika, analisis data, probabilitas, dan spreadsheet semuanya kini tersedia. Fitur favorit saya adalah generator QR Code. Sekarang semua siswa memiliki kemampuan kalkulator grafik. ClassWiz memungkinkan saya berfokus pada aspek belajar, bukan pencet-pencet tombol.